Seminar Ini Menerapkan PROTOKOL KESEHATAN

Menambah Ilmu Sembari Menunggu Buka Puasa

Seminar Bisnis Impor.club

Berniaga Sampai Ke Negeri China

Cara Berdagang Ala Rasulullah

Dalam berdagang, Rasulullah melakukan bisnis yang sesuai syariah berlandaskan iman kepada Allah SWT dan mengelola sumber daya secara optimal untuk mencapai tujuan yang terbaik di sisi Allah SWT, baik di dunia maupun akhirat.

Kami akan mengajarkan dan membimbing dengan lengkap cara berdagang ala Rasulullah, yang bisa menjadi pilihan atau solusi bisnis bagi Anda.

33600
Telah mengikuti seminar
4600
Member aktif
3600
Member sukses impor

Anda Siap Bergabung Bersama Kami?

Rasulullah menganjurkan umat Islam untuk berdagang, karena hal itu merupakan sebaik-baiknya usaha. Rasulullah sendiri pun merupakan sosok pedagang yang belajar dari pamannya, Abu Thalib saat pergi ke Negeri Syam.

Reputasi Rasulullah dalam dunia bisnis demikian bagus, sehingga dikenal luas di Yaman, Syiria, Yordania, Irak, Basrah, dan kota-kota perdagangan lainnya di jazirah Arab.

Kita bisa mengikuti jejak dagang Rasulullah dalam perdagangan internasional. Caranya dengan bisnis impor barang murah dari China dan menjualnya kembali ke pasar/ konsumen yang membutuhkan.

Prinsip Rasulullah Dalam Berdagang

Shidiq
(Jujur)

Rasulullah tidak pernah mengurangi takaran dagangannya, menipu atau berbuat curang.

Amanah
(Terpercaya)

Dalam menjalankan bisnisnya, amanah dilakukan agar pedagang bisa memiliki sifat yang jujur.

Tabligh
(Menyampaikan)

Saat memiliki barang dalam keadaan cacat, Rasulullah menjelaskan kekurangan dari barang tersebut.

Fathonah
(Cerdas)

Kreatif dan tidak mudah putus asa adalah sikap yang harus dilakukan, termasuk dalam berdagang.

BERNIAGA

Sampai ke Negeri China

“Tuntutlah ilmu sampai ke negeri China”. Peribahasa tersebut memiliki arti untuk mencari dan menuntut ilmu sejauh apapun. Namun mengapa yang dijadikan patokan negara China?

Negara China memiliki berbagai keunggulan dan kemajuan di bidang ilmu pengetahuan. Dalam dunia perdagangan, masyarakat China juga dikenal sangat pandai jika dibandingkan dengan negara lain.

Pusat perdagangan dan Pelabuhan tertua di dunia juga ada di negara China (Guangzhou). Pada saat itu berbagai macam produk China juga selalu meramaikan pasar.

Di sisi lain, Rasulullah menganjurkan umat Islam untuk berdagang karena hal itu merupakan sebaik-baiknya usaha.

MATERI SEMINAR

Konsep dagang Rasulullah

Strategi dagang Rasulullah

Strategi riset produk impor yang laku keras di pasaran

Strategi mendapatkan harga produk termurah

Strategi membangun bisnis impor dengan modal minim

Strategi prosedur dan perizinan impor yang resmi dan aman

Strategi mencari supplier (produsen) tangan pertama

Strategi pembayaran dan pengiriman barang impor

INFAQ PESERTA

Gratis E-book Cara Impor Barang Hingga sampai dirumah (khusus pendaftaran via online)

Kenapa Harus Bergabung Bersama Kami ?

Sangat Berpengalaman

Berpengalaman mengadakan seminar, pelatihan dan pendampingan bisnis impor lebih dari 10 tahun.

Trainer/ Praktisi Profesional

Trainer kami merupakan para praktisi yang sangat memahami dunia bisnis impor.

Memiliki Mitra Gudang Perwakilan di Luar Negeri

Kami lebih cepat pengiriman barang ke Indonesia, karena mitra gudang kami bekerja sama dengan banyak forwarding.

Memiliki Mitra/ Agen Perwakilan di Luar Negeri

Mitra/ Agen kami siap mendampingi Anda mulai dari mencari barang, negosiasi, transaksi, sampai pengiriman barang ke Indonesia.

Pendampingan dan Bimbingan

Kami selalu siap memberi pendampingan dan bimbingan serta konsultasi pasca pelatihan.

Member Gathering

Kami secara rutin mengadakan member gathering untuk up date dan memberi informasi terbaru tentang impor.

Bisa Impor Secara Berjamaah

Kami memfasilitasi anggota komunitas untuk impor secara bersama-sama, sehingga bisa melakukan impor dalam jumlah kecil dan tanpa modal yang besar.

Komunitas Importir Indonesia

Kami membentuk komunitas bisnis Importir yang akan bersinergi untuk memajukan dan membesarkan komunitas ini.

JADWAL SEMINAR

Pilih jadwal Seminar kami di kota Anda.
Selasa
12
April
2022
14.00

Tasikmalaya

Hotel Harmoni

Jl. R. Ikik Wiradikarta No.51, Tawangsari, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46112

Rabu
13
april
2022
14.00

Garut

Hotel Harmoni

Jl. Cipanas Baru No.78, Pananjung, Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151

Jumat
15
april
2022
14.00

Bekasi

Hotel Amaris

Jl. A.Yani No.99, RT.004/RW.001, Marga Jaya, Kec. Bekasi Sel., Kota Bks, Jawa Barat 17113

Sabtu
16
april
2022
14.00

Jakarta

Hotel Amaris

Jl. Let Jend s Parman Raya kav 93 A jakarta 11420

Senin
18
april
2022
14.00

Tegal

Primebiz Tegal

Jl. Mayjend Sutoyo No.25, Pekauman, Kec. Tegal Bar., Kota Tegal, Jawa Tengah 52113

Selasa
19
april
2022
14.00

Cirebon

Hotel Amaris

Jl. Siliwangi No.70, Kebonbaru, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat 45124

Seminar Kami Menerapkan Protokol Kesehatan

Mereka yang menjadi Importir Sukses

Barang-barang yang Sukses Diimpor

Memberi Solusi Bisnis Terbaru

Sudah 3.640 member telah sukses menjadi Importir barang China bersama kami. Kini saatnya Anda meraih sukses seperti mereka.

Alamat

Graha Indocoach Management,
Jl. Ateka No.64, Tarudan, Bangunharjo, Kec. Sewon, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55188